Catatan ulama hadits terhadap pemahaman Asy’ariyyah
Pemahaman Asy’ariyyah yang membatasi sifat wajib bagi Allah hanya 20 sifat, merupakan pemahaman yang keliru. Pemahaman ini didorong oleh semangat dalam mengagungkan Allah ‘azza wajalla yang tidak mungkin sama dengan makhluk. Oleh karena ini, saudara-saudara Asy’ariyyah menolak -diantaranya- sifat ridho, murka, tangan, telinga, turun bagi Allah. Padahal sifat-sifat tersebut disebutkan dalam Al-quran dan hadits-hadits shahih. […]